pabalayoAvatar border
TS
pabalayo
Pernah dikucilkan? yuk liat solusinya
3 Hal yang dapat kamu coba saat dikucilkan

Banyak orang yang berkata hidup itu berat. Hal tersebut memanglah benar. Dalam hidup di dunia ini terasa banyak sekali masalah yang selalu kita alami. 

Yang ini telah usai muncul lagi masalah baru, begitu terus seakan-akan tidak pernah habisnya. Salah satu masalah yang sering dialami sebagian besar orang adalah dikucilkan. 

Tetapi berbagai macam masalah itulah yang sebenarnya membentuk pribadi kita yang semakin kuat dalam melawan badai kehidupan ini.

Dikucilkan ataupun dibully kadang kala menjadi masalah terbesar sebagian orang. Ingat sebesar apapun masalah pasti ada jalan keluarnya...

Oleh karena itu, aku mau berbagi ke kamu mengenai hal yang bisa kamu lakukan saat kamu berada pada kondisi dikucilkan. 


1. Terima 

Terkadang untuk menerima segala sesuatu yang terjadi dalam hidup ini sangat sulit. Pikiran-pikiran buruk selau melayang dibenak kita semua. 

Kita enggan untuk menemui maupun berbicara kepada orang yang melakukan itu pada diri kita. Kita melakukan hal itu salah satu penyebabnya adalah kita takut sama orang tersebut. 

Ingat ini!!!, semakin kamu takut kepada orang tersebut maka ia akan semakin senang untuk mengucilkanmu. Mengapa demikian? itu karena ia merasa bahwa dirinya menang dan dapat memperdaya dirimu seperti kerjanya si iblis. 

Oleh karena itu, terima apa yang kamu alami dan mulailah berbicara kepada orang tersebut. Hingga akhirnya orang tersebut bosan mengucilkanmu dan kemungkinan kalian dapat menjadi teman yang akrab. 

Kamu harus tahu ini, tanpa ada yang miskin tidak ada yang kaya, tanpa ada yang lemah tidak ada namanya yang kuat dan tanpa ada yang jelek tidak mungkin kamu mengenal yang cantik ataupun yang ganteng. 

Jadi, semua itu ada supaya kita dapat saling melengkapi dan akan indah pada waktunya.

2. Take Action

Kamu pasti pernah dengar kata yang satu ini. Yap, take action atau ambil tindakan menjadi hal yang terpenting ketika kamu dibully atau dikucilkan. 

Berdiam diri tidak akan menyelesaikan masalah, ingat itu! Sebuah langkah awal untuk bertindak sangat kamu perlukan agar masalahmu selesai, seperti mulai berbicara dengan orang yang melakukan itu padamu tadi. 


Baca Selengkapnya...
kudanil.laAvatar border
kudanil.la memberi reputasi
1
1.2K
4
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan